BELAJAR STATIC ROUTING




Pengertian static routerStatic Routing adalah routing yang dilakukan secara manual. Setiap jaringan yang akan dirouting harus dikonfigurasi satu persatu oleh administrator jaringan.
Kelebihan dari static routing adalah lebih aman serta tidak memutuhkan sumber daya yang besar.
Sementara kekurangannya adalah apabila terjadi perubahan dalam suatu jaringan, maka administrator harus melakukan routing ulang sehingga sesuai dengan jaringan yang baru.

sumber pengertian router : https://www.diaryconfig.com/2016/01/pengertian-routing.html

Pada konfigurasi kali ini menggunakan ketentuan device dan ip sebagai berikut:
1. Router
2. Switch
3. PC
Kami akan mencontohkan konfigurasi untuk kelas A kemudian 7 lantai dan masing-masing lantai terdapat 3 PC.



1. Langkah pertama susun ip dari device yang akan digunakan


2. Kemudian melakukan konfigurasi device ke router static
caranya klik router > masuk tab config >lalu klik fastEthernet 0/0 > masukkan Ipnya > centang ON


Lakukan langkah berikut sampai ke fastEthernet(8/0)

3. Setelah itu konfigurasikan PC dari lanati 1 sampai dengan 7
caranya klik PC > masuk tab dekstop > klik IP configuration



4. lalu konfigurasi router seperti berikut



5. Lalu lakukan tes setelah konfigurasi selesai dilakukan
caranya tes ping, klik pc > masuk tab desktop > ping ip.



Jika berhasil maka hasilnya akan replay seperti gambar di atas.
lakukan tes ping dari PC1 sampai dengan PC7

6. Kemudian tes kirim paket
klik add simple PDU(p) > lalu klik device yang akan mengirim dan menerima paket, jika berhasil maka hasilnya akan seperti berikut:



dari PC1 ke Router, PC2 ke PC0 dan PC3 ke Router (status successfull).
    

Komentar